38 Harga Kaca Terbaru Semua Jenis 2024

Harga Kaca – Terdapat cukup banyak sekali material yang digunakan untuk membuat sebuah bangunan, baik itu berupa bangunan rumah, gudang maupun juga kantor. Selain beberapa material seperti semen, besi, pasir dan beberapa lainnya, terdapat satu material yang cukup penting untuk sebuah bangunan yakni kaca. Untuk material satu ini memang sudah digunakan oleh banyak orang dan hampir setiap pembangunan, pasti akan menggunakan kaca untuk beberapa bagian.

Kalian semua dapat lihat sendiri di beberapa kantor yang sudah ada, dimana kaca menjadi pilihan utama sebagai jendela, dinding dan bahkan pintu. Bahkan  untuk setiap rumah juga banyak yang menggunakan kaca untuk memperindah bagain depan yang di padukan dengan kusenen kayu maupun aluminium. Perlu kalian ketahui, jika kaca memiliki beberapa jenis yang bisa kalian gunakan dan memiliki ukuran ketebalan masing-masing. Lalu untuk harga kaca juga dibanderol dengan harga yang bervarian, harga kaca bisa di ukur dari ketebalan disetiap jenis kaca yang ada.

Pada kesempatan yang baik ini kami akan informasikan kepada kalian semuanya akan daftar harga kaca semua jenis, seperti yang sudah kami sampaikan untuk anda semua akan daftar harga sekrup baja ringan. Pada kesempatan yang sangat baik ini kami akan memberikan daftar harga kaca terlengkap untuk anda semuanya, untuk penjualan kaca biasanya per meter dengan ketebalan tertentu. Sama halnya ketika kita ingin membeli pipa AC, kita semua akan diberikan beberapa pilihan ukurannya dan harga pipa AC per meter akan di banderol sesuai dengan ukurannya.

Seperti yang sudah kami sampaikan kepada kalian semuanya, jika kaca memiliki beberapa jenis yang bisa kalian gunakan. Semisalnya untuk kaca bening yang sering digunakan, dimana memiliki ukuran dari 3 mm sampai 10 mm. Untuk harga kaca bening akan dibanderol dengan harga lebih terjangkau bila dibandingkan dengan kaca Tempered, Rayber, Grafir dan lainnya. Untuk mengetahui lebih lengkapnya, kalian semua dapat simak langsung saja ulasan yang sudah kami persiapkan untuk anda semuanya.

Harga Kaca Terbaru Semua Jenis

"<yoastmark

Sebelumnya memang sudah kami sampaikan kepada kalian semuanya, jika jenis kaca memang terdapat cukup banyak dan harga kaca untuk beberapa jenis yang ada akan berbeda-beda. Oleh karena itu, pastikan terlebih dahulu untuk jenis kaca yang akan kalian gunakan serta ukuran yang akan dibutuhkan. Sehingga pada waktu membeli sudah tidak bingung lagi, untuk mengetahui lebih jelasnya, Kalian semua dapat simak langsung saja ulasan yang sudah kami persiapkan dibawah ini.

Harga Kaca Bening

Spesifikasi KacaSatuanHarga
Tebal 2 mmm2Rp. 55.000
Tebal 3 mmm2Rp. 90.000
Tebal 5 mmm2Rp. 97.500
Tebal 8 mmm2Rp. 150.000
Tebal 10 mmm2Rp. 220.000

Harga Kaca Polos

Spesifikasi KacaSatuanHarga
Kaca Cermin 2 mmm2Rp. 45.450
Kaca Cermin 3 mmm2Rp. 95.450
Kaca Cermin 5 mmm2Rp. 135.450
Kaca Polos 2 mmm2Rp. 55.450
Kaca Polos 3 mmm2Rp. 65.450
Kaca Polos 5 mmm2Rp. 85.450
Kaca Riben 3 mmm2Rp. 75.450
Kaca Riben 5 mmm2Rp. 95.450

Harga kaca Tempered

Spesifikasi KacaSatuanHarga
Kaca clear tempered 5 mmm2Rp. 210.000
Kaca clear tempered 6 mmm2Rp. 260.500
Kaca clear tempered 8 mmm2Rp. 385.000
Kaca clear tempered 10 mmm2Rp. 410.000
Kaca clear tempered 12 mmm2Rp. 460.000
Kaca clear tempered1 5 mmm2Rp. 1.970.000
Kaca clear tempered 19 mmm2Rp. 2.470.000

Harga kaca Grafir

Spesifikasi KacaSatuanHarga
Kaca Grafir Airbrush (3D) 5 mmm2Rp. 710.000-1.700.000
Kaca Grafir Airbrush (3D) 8 mmm2Rp. 710.000-1.700.000
Kaca Grafir Airbrush (Sandblasting) 3 mmm2Rp. 710.000-1.700.000
Kaca Grafir Airbrush (Sandblasting) 5 mmm2Rp.710.000-1.700.000
Kaca Grafir Airbrush (Sandblasting) 8 mmm2Rp.710.000-1.700.000
Kaca Grafir Airbrush (Sandblasting Kaca Cermin) 3 mmm2Rp.710.000-1.700.000
Kaca Grafir Airbrush (Sandblasting Kaca Cermin) 5 mmm2Rp. 710.000-1.700.000
Kaca Grafir (3D) 5 mmm2Rp.560.000-1.500.000
Kaca Grafir (3D) 8 mmm2Rp. 560.000-1.500.000
Kaca Grafir (Sandblasting) 3 mmm2Rp.560.000-1.500.000
Kaca Grafir (Sandblasting) 5 mmm2Rp.560.000-1.500.000
Kaca Grafir (Sandblasting) 8 mmm2Rp.560.000-1.500.000
Kaca Grafir (Sandblasting Kaca Cermin) 3 mmm2Rp. 560.000-1.500.000
Kaca Grafir (Sandblasting Kaca Cermin) 5 mmm2Rp. 560.000-1.500.000

Harga Kaca Rayber

Spesifikasi KacaSatuanHarga
Tebal 3 mmm2Rp. 75.000
Tebal 5 mmm2Rp. 72.500
Tebal 8 mmm2Rp. 135.000
Tebal 10mmm2Rp. 230.000

Seperti itulah daftar harga kaca semua jenis yang sudah kami sampaikan kepada kalian semuanya, dimana setiap ukuran dan jenisnya dibanderol dengan nominal yang berbeda-beda. Untuk kalian semua yang akan menggunakan kaca, sebaiknya ketahui terlebih dahulu jenisnya dan gunanya sebagai apa. Demikianlah yang dapat kami sampaikan kepada kalian semuanya, semoga informasi diatas dapat bermanfaat bagi kalian semuanya.